There is no excerpt because this is a protected post.
Category: Gerbang Cyclop
There is no excerpt because this is a protected post.
Categories
Prolog : Jembatan Kosmos

Malam menyelimuti Danau Sentani seperti jubah hitam brtabur bintang. Angin membawa aroma tanah basah, daun sagu yang kering, dan bisik air yang menari lembut di tepian. Di kejauhan, Gunung Cyclop menjulang, bayangannya menggurat langit bagai penjaga abadi yang memandang kosmos. Puncaknya, tersapu awan tipis, berkilau samar di bawah sinar bulan, seolah menjadi jembatan yang menghubungkan […]